5 Resep Kue Kering Cokelat : Isian Toples Lebaran Idul Fitri yang Ambyar

Kue sagu cokelat
Sumber :
  • Istimewa

Cianjur –Kue Kering Coklat salah satu jenis kue kering yang banyak diminati. Dengan tampilan warna cokelat menggugah selera. Rasa dan aroma khas cokelat yang manis dan pekat bikin ngiler.

3 Resep Tradisional Saga Manis: Ampuh Basmi Batuk, Sariawan dan Wasir

Dengan aneka varian toping kue cokelat kering menyesuaikan selera. Cara membuatnya mudah jadi kita bisa membuatnya sendiri di rumah untuk isian toples lebaran yang ambyar menggiurkan. Simak 5 resep aneka kue kering cokelat yuk.

Kue cokelat original

Photo :
  • Istimewa
7 Resep Herbal Rumput Mutiara yang Jarang Dilirik , Tanaman Liar Seribu Manfaat

1. Resep Kue kering cokelat original

Bahan:

4 Bahan Rahasia dalam Ramuan Cinta dr Zaidul Akbar, Bikin Tubuh Kuat dan Bertenaga

150 gr terigu

15 gram tepung maizena

10 gr coklat bubuk kualitas bagus

100 gr gula halus

20 gr susu bubuk

125gr margarin

2 butir kuning telur yang sudah direbus matang

Cara Membuat:

Campurkan tepung terigu, maizena, coklat bubuk dan susu bubuk, lalu ayak dan sisihkan.

Kocok margarine dan gula halus hingga lembut, masukkan kuning telur rebus kocok hingga rata.

Masukkan campuran adonan tepung yang sudah diayak lalu aduk hingga semua bahan tercampur rata.

Siapkan loyang, olesi tipis dengan margarin dan jangan lupa taburkan pula bubuk coklat tipis saja di permukaan loyang.

Cetak adonan menurut selera, susun dalam loyang lalu beri topping apa saja.

Halaman Selanjutnya
img_title