Resep Jasuke Creamy Sultan: Manisnya Buka Puasa di Bulan Ramadhan yang Mewah
Rabu, 12 Februari 2025 - 18:00 WIB
Sumber :
- ISTIMEWA
Cianjur –Resep Jasuke Creamy Sultan: Manisnya Buka Puasa di Bulan Ramadhan yang Mewah
Jasuke, singkatan dari jagung susu keju memang menjadi favorit banyak orang, terutama saat berbuka puasa.
Perpaduan manisnya jagung susu dan keju yang creamy, membuat penikmatnya merasakan buka puasa di bulan ramadhan menjadi mewah .
Mari kita coba resep jasuke sultan yang lebih mewah dan creamy.
jasuke creamy sultan
Photo :
- ISTIMEWA
Resep Jasuke Sultan
Bahan:
Halaman Selanjutnya
• Jagung manis, pipil