Sarapan Sehat Potato Cheese Bread: Resep Simpel Tanpa Mixer dan Tanpa Oven
Sabtu, 15 Februari 2025 - 08:00 WIB
Sumber :
- ISTIMEWA
• Jika Anda tidak suka rasa asin, kurangi jumlah garam atau hilangkan sama sekali.
• Anda bisa mengganti susu cair dengan santan untuk rasa yang lebih gurih.
• Tambahkan sayuran cincang seperti wortel atau buncis ke dalam adonan untuk menambah nilai gizi.
Potato cheese bread adalah pilihan sarapan yang tepat untuk anda yang ingin menikmati hidangan lezat, sehat, dan praktis.
Selamat mencoba!