Resep Es Nangka Selasih: Takjil Buka Puasa dengan Aroma Khas yang Menenangkan
Senin, 10 Februari 2025 - 11:00 WIB
Sumber :
- Istimewa
Cianjur –Es nangka selasih minuman segar manis dengan aroma khas nangka yang menenangkan. Cukup 2 bahan bisa menghasilkan minuman yang cocok disajikan saat buka puasa. Sekali teguk bisa meredakan dahaga. Cara membuatnya praktis dengan bahan yang mudah didapat. Intip cara membuatnya dibawah ini.
Bahan
500 gr Nangka yang sudah matang iris sesuai selera
Baca Juga :
Wajib Coba Sebelum Tidur! Berikut Cara Kreatif dan Hemat Mengusir Nyamuk Pakai Bahan Rumahan
1 L air kelapa
2 sdm selasih yang sudah direndam air mendidih
50 ml air jeruk nipis
100 ml Air untuk merendam selasih
Halaman Selanjutnya
Cara Membuat