Ini Dia Manfaat Bawang Putih untuk Kesehatan Gigi dan Mulut yang Wajib Kamu Coba
Rabu, 16 April 2025 - 10:30 WIB
Sumber :
- Istimewa
Cianjur –Bawang putih ternyata telah digunakan sebagai bahan untuk obat selama bertahun-tahun. Ini karena di dalam bawang putih, terdapat senyawa allicin yang berfungsi sebagai antibakteri dan antimikroba.
Baca Juga :
Tak Hanya untuk Kesehatan, Inilah Manfaat Buah Pepaya untuk Kecantikan yang Wajib Kamu Coba
Akan tetapi, kandungan allicin tidak ditemukan dalam bawang putih utuh.
Anda perlu memotong, mengiris, menghancurkan, atau mengunyah bawang putih untuk mendapatkan manfaat allicin sebagai obat sakit gigi.
Selain untuk mengobati sakit gigi, bawang putih digunakan untuk memutihkan gigi dan mengelola bakteri dalam mulut.
Bawang putih
Photo :
- Istimewa
Lalu, bagaimana cara menggunakannya? Simak penjelasan berikut!
Manfaat bawang putih:
Halaman Selanjutnya
1. Mengandung Allicin: Bawang putih mengandung senyawa allicin yang memiliki sifat antimikroba kuat, dapat membantu menghilangkan bakteri di mulut dan mencegah penumpukan tartar dan penyakit gusi.