Rahasia Pisau Blender Tajam Lagi! Cukup Pakai Kulit Telur, Begini Caranya
Selasa, 25 Maret 2025 - 13:30 WIB
Sumber :
- Istimewa
Masukkan kulit telur ke dalam blender (sekitar setengah wadah).
Baca Juga :
Sedikit Orang Tahu, Ini Dia Manfaat dan Cara Menggunakan Cabai Jawa untuk Berbagai Penyakit
Tambahkan sedikit air untuk membantu proses penggilingan.
Nyalakan blender dan biarkan berputar selama 30–60 detik.
Buang kulit telur yang sudah halus dan bilas blender dengan air bersih.
Keringkan pisau blender dengan lap bersih sebelum digunakan kembali.
Denga cara sederhana ini, pisau blender makin tajam tanpa harus ganti baru.
Coba kamu praktekkan dirumah dan selamat mencoba ya.