Resep Minuman Herbal untuk Sel Tubuh ala dr Zaidul Akbar: Sehat, Segar dan Kuat
Senin, 3 Februari 2025 - 16:30 WIB
Sumber :
- ISTIMEWA
• 1 ruas jempol tangan jahe, cuci bersih, kulit tidak perlu dikupas, potong tipis-tipis
• 1 ruas kelingking tangan kunyit, cuci bersih, kulit tidak perlu dikupas, potong tipis-tipis
• 1 buah cabai merah, buang bijinya, potong tipis-tipis
• 1/4 buah jeruk lemon, peras airnya
• 200 ml air hangat
Cara membuat:
1. Tuang semua bahan ke dalam gelas kecuali lemon. Masukkan air hangat.
Halaman Selanjutnya
2. Terakhir, masukkan air lemon dan madu secukupnya sebagai pemanis.