Kronologi Syahnaz Sadiqah Diduga Selingkuh dengan Rendy Kjaernett 

Kemesraan Syahnaz dan Rendy Kjaernett
Sumber :
  • Tangkapan Layar

Cianjur – Baru-baru ini nama Syahnaz Sadiqah mendadak ramai diperbincangkan di media sosial. Pasalnya, adik Raffi Ahmad itu diduga menjalin hubungan gelap dengan Rendy Kjaernett.

Misteri di Balik Lagu “Nina Bobo”, Antara Kasih Sayang dan Kisah Mistis

Hal itu diungkapkan oleh istri sah dari Rendy Kjaernett, Lady Nayoan lewat unggahan di InstaStory-nya, pada Selasa (20/6/2023) kemarin. 

Lantas bagaimana kronologi terbongkarnya dugaan perselingkuhan keduanya? Berikut ulasannya berdasarkan cerita dari Lady Nayoan di Instagram pribadinya:

Trump dan Khamenei Adu Mulut di Media Sosial, Ternyata Ini yang Mereka Pertengkarkan

Kronologi Dugaan Perselingkuhan Syahnaz Sadiqah dan Rendy Kjaernett

Lady Nayoan awalnya mengaku bahwa sebenarnya ia mengetahui hal itu sejak Juli 2022 lalu, tapi ia menahan diri karena saat itu tengah mengandung anak ketiganya bersama Rendy. 

Cuma Butuh Lokasi Strategis, 5 Ide Bisnis Ini Bisa Untung Rp. 300 Ribu Sehari!

Ia juga saat itu sempat merasakan sakit karena kondisi kehamilannya yang di luar kendali. Namun, Lady menyebut Syahnaz dan Rendy tetap nekat melanjutkan perselingkuhan mereka di belakangnya.

Syahnaz Sadiqah

Photo :
  • Instagram @syahnazs
Halaman Selanjutnya
img_title