Persik Kediri Pertahankan 7 Pemain Asli Putra Daerah

Persik Kediri
Sumber :

Cianjur – Menjelang kompetisi Liga 1 2024/25, Persik Kediri memastikan akan tetap diperkuat oleh pemain asli daerah.

Bojan Hodak Puas dengan Kemenangan PERSIB 2-0, Tetap Waspada di Babak Kedua

Pelatih Marcelo Rospide mengungkapkan kebahagiaannya atas kehadiran putra daerah yang akan terus bermain untuk tim di musim mendatang.

Menurut pelatih asal Brasil tersebut, kehadiran pemain asli daerah sangat penting bagi tim. Mereka memiliki semangat yang tinggi ketika membela tim kelahirannya.

Kevin Mendoza Bangga Bawa PERSIB Tundukkan Persija 2-0: Kemenangan yang Tak Tergantikan

Selebrasi pemain Persik Kediri.

Photo :
  • PT LIB

"Saya pikir mereka juga sudah membuktikan bahwa mereka dipertahankan bukan karena hal itu saja, secara kualitas mereka memang layak bersaing dan mau bekerja keras baik saat berlatih maupun pertandingan," ujar Marcelo Rospide, dikutip dari laman Liga Indonesia Baru. 

PERSIB Menang Manis, Hajar Persija 2-0

Persik Kediri, yang dikenal dengan julukan Macan Putih, telah mengumumkan tujuh pemain asli Kediri yang akan tetap bersama mereka di Liga 1 2024/25.

Ketujuh pemain tersebut adalah Faris Aditama, Yusuf Meilana, Ady Eko Jayanto, Bayu Otto, Vava Mario, Muhammad Khanafi, dan Eko Saputro.

Halaman Selanjutnya
img_title