Moncer di Timnas Indonesia, Nathan Tjoe-A-On Dapat Kritikan Pedas dari Media Eropa
Rabu, 19 Juni 2024 - 18:29 WIB
Sumber :
- Afc
Media tersebut menilai bahwa musim depan Nathan perlu meningkatkan performanya secara signifikan jika ingin mengukir masa depan yang sukses bersama Swansea City.
"Jika dia ingin memiliki masa depan bersama The Swans, dia harus menunjukkan lebih banyak," demikian penutup dari artikel yang kontroversial ini. Bagaimana nasib Nathan Tjoe-A-On selanjutnya? Semuanya tergantung pada langkah dan penampilannya di masa mendatang.