3 Bahan Dapur Penghilang Bau Kulkas, Mudah Banget Dicoba di Rumah Biar Kulkas Wangi Lagi!

Kulkas
Sumber :
  • pinterest.com

CianjurKulkas yang berbau tidak sedap bisa bikin siapa pun jadi malas membuka pintunya. Apalagi kalau aroma dari ikan, sambal, atau cuka bercampur jadi satu. Untungnya, ada solusi mudah untuk mengatasinya.

Siap Liburan ke Korea? Intip Tips Anti Ribet Ini Agar Jalan-Jalan Makin Seru!

Bau kulkas umumnya muncul karena makanan disimpan tanpa wadah tertutup. Akibatnya, aroma makanan menyebar dan menempel di rak maupun dinding kulkas. Kalau dibiarkan kulkas tidak wangi lagi.

Selain membersihkan kulkas secara rutin, kita juga perlu mencegah bau dengan menyimpan makanan dalam wadah kedap udara. Namun, jika sudah terlanjur bau, kamu bisa mengandalkan 3 bahan dapur berikut ini.

Budget Mepet? Ini Tips Liburan Murah ke Singapura Tetap Seru dan Hemat!

Tips ini cocok untuk kamu yang ingin solusi tanpa bahan kimia. Caranya praktis, biayanya minim, dan hasilnya terbukti efektif. Yuk simak deretan bahannya dan cara membersihkan kulkas yang baik!

Berikut ini tiga bahan rumahan untuk mengusir bau kulkas:

Gubernur Dedi Mulyadi Luncurkan Gebrakan Baru, Korupsi Desa Bakal Lenyap?

1. Bubuk Kopi

Bubuk kopi bukan hanya nikmat diseduh, tapi juga sangat ampuh menyerap bau tak sedap.

Halaman Selanjutnya
img_title