Perawatan Murah Meriah Bikin Buah Kelengkeng Banyak dan Manis, Sering Disepelekan!
Minggu, 6 April 2025 - 13:45 WIB
Sumber :
- Istimewa
Cianjur –Banyak orang percaya bahwa merawat pohon kelengkeng agar berbuah lebat dan manis membutuhkan pupuk mahal atau teknik rumit.
Namun, ada cara perawatan murah yang sering disepelekan, tetapi benar-benar efektif untuk mendapatkan panen terbaik dari kelengkeng.
Kamu bisa menikmati banyak buah kelengkeng manis dan sehat dengan bahan sederhana dan perawatan rutin yang mudah dilakukan di rumah.
Beberapa perawatan rutin yang harus dilakukan antara lain penggemburan tanah, pemangkasan, penyiangan, serta pemberantasan hama.
Perawatan buah kelengkeng agar lebat dan manis
Photo :
- Istimewa
1. Penggemburan tanah
Ketika tanaman sudah cukup besar, tanah yang berada di sekitar lengkeng cenderung mengeras.
Halaman Selanjutnya
Oleh karena itu, Kamu harus melakukan penggemburan tanah secara rutin di area sekitar lengkeng, agar akarnya dapat bergerak lebih leluasa dan dapat menyerap nutrisi dengan lebih mudah.