Salad Buah Sehat dalam 5 Menit: Resep Mudah, Cocok untuk Diet!
Minggu, 6 April 2025 - 10:00 WIB
Sumber :
- Istimewa
• 1 buah pir (potong dadu)
• 1/2 buah melon (potong dadu)
• 10 buah anggur (belah dua)
• 1 buah jeruk (kupas, pisahkan segmennya)
• 1 sendok makan air lemon
• 2 sendok makan madu (opsional, sesuaikan dengan selera)
• 1/2 cangkir yogurt rendah lemak (opsional, sebagai pengganti saus)
Halaman Selanjutnya
Cara Membuat: