13 Manfaat Buah Nanas untuk Kesehatan yang Wajib Kamu Tahu

Buah nanas
Sumber :
  • Istimewa

Selain mengonsumsi obat, menurunkan kadar kolesterol perlu dibarengi dengan perubahan pola hidup menjadi lebih sehat, seperti mengonsumsi buah-buahan, termasuk buah nanas.

Kacang Macadamia: Rahasia Kesehatan Jantung dan Otak yang Tersembunyi dari Tanah Hawai

Manfaat buah nanas dalam menurunkan kolesterol diperoleh berkat kandungan serat dan antioksidan di dalamnya yang dapat mengurangi kolesterol jahat (LDL) dalam darah.

12. Mengontrol tekanan darah

Dahsyat !!! Daun Katuk, Bahan Alami untuk Meningkatkan Produksi Asi yang Wajib Dicoba

Kalium, serat, dan antioksidan di dalam nanas membuat buah dengan rasa manis dan segar ini bisa dimanfaatkan untuk membantu menurunkan tekanan darah tinggi dan mengontrolnya agar tetap stabil. Selain itu, efeknya terhadap kadar kolesterol di dalam darah juga secara tidak langsung dapat mencegah darah tinggi (hipertensi).

13. Mencegah serangan jantung

Luar Biasa :Inilah Manfaat Daun Kencur dengan Aroma Khas Sebagai Obat Herbal

Nanas kaya akan nutrisi, termasuk antioksidan yang dapat menangkal efek buruk radikal bebas dan mengurangi peradangan di dalam tubuh. Dengan manfaat ini, ditambah lagi manfaatnya dalam mencegah darah tinggi dan kolesterol tinggi, nanas mampu menurunkan risiko terjadinya serangan jantung.

Meski begitu, ada banyak faktor lain yang juga perlu diperhatikan untuk mencegah serangan jantung dan penyakit jantung. Selain memperbaiki pola makan dan asupan nutrisi, Anda juga dianjurkan untuk berolahraga teratur, beristirahat yang cukup, dan mengurangi stres.