Tak Hanya Buahnya, Berikut 6 Manfaat Daun Sirsak yang Jarang Diketahui

Daun sirsak
Sumber :
  • Istimewa

Manfaat daun sirsak sebagai obat asam urat alami diduga berasal dari kandungan flavonoid yang tinggi di dalamnya. Senyawa tersebut memiliki kemampuan untuk menghambat pembentukan asam urat.

Segudang Manfaat Daun Kenikir dan Cara Aman Mengonsumsinya Bagi Kesehatan

Tak hanya itu, flavonoid juga dapat meningkatkan pengeluaran asam urat melalui urine sehingga kadar asam urat di dalam tubuh menjadi berkurang. Kedua khasiat tersebut tentunya membuat Anda terhindar dari risiko serangan asam urat.

4. Mengatasi jerawat

Jambu Mawar: Si Buah Langka yang Banyak Khasiat

Daun sirsak juga bisa digunakan sebagai obat jerawat yang ampuh. Ini berkat berbagai senyawa, seperti flavonoid, alkaloid, saponin, terpenoid, tanin, dan polifenol. Senyawa-senyawa tersebut memiliki efek antibakteri yang mampu mencegah terjadinya infeksi bakteri, termasuk bakteri penyebab jerawat.

5. Menurunkan kadar gula darah

Manfaat Bawang Dayak: Tanaman ajaib lengkap dengan Cara Menyajikannya

Sebuah penelitian yang dilakukan pada tikus menunjukkan bahwa ekstrak daun sirsak memiliki efek dalam mengurangi penyerapan gula di usus sehingga kadar gula darah dapat berkurang. Manfaat ini diduga berasal dari kandungan fenol, flavonoid, alkaloid, dan triterpenoid yang ada di dalamnya.

Berkat penelitian tersebut, daun sirsak digadang-gadang dapat menurunkan kadar gula darah pada manusia. Namun, masih dibutuhkan penelitian lebih lanjut untuk memastikan efektivitasnya.

Halaman Selanjutnya
img_title