Jangan Diremehkan, Berikut Manfaat mulberry Bagi Kesehatan yang Wajib Kamu Kenal
Rabu, 12 Maret 2025 - 21:35 WIB
Sumber :
- Istimewa
Cianjur –Mulberry atau disebut juga murbei adalah buah beri beraneka warna yang umumnya tumbuh di Amerika Utara dan benua Asia.
Baca Juga :
Tak Hanya untuk Kesehatan, Inilah Manfaat Buah Pepaya untuk Kecantikan yang Wajib Kamu Coba
Di Indonesia, murbei biasanya ditemukan di daerah dataran rendah hingga dataran tinggi dengan iklim yang cocok, seperti di Jawa, Sumatera, dan Bali.
Buah murbei biasanya digunakan sebagai camilan atau bahan dalam pembuatan makanan dan minuman lainnya. Mulberry juga dapat dijadikan sebagai bahan baku pembuatan selai atau sirup.
Meskipun tidak sepopuler beberapa buah beri lainnya, murbei memiliki banyak potensi manfaat. Hal ini berkat berbagai kandungan zat gizi di dalamnya.
Berikut beberapa manfaat mulberry bagi kesehatan
Mulberry
Photo :
- Istimewa
1. Menurunkan kolesterol dalam darah
Halaman Selanjutnya
Kolesterol adalah salah satu jenis lemak yang berperan dalam pembentukan dinding sel dan produksi hormon dalam tubuh. Namun, jika jumlahnya berlebihan, lemak ini bisa menumpuk dan menyumbat pembuluh darah.