Atasi Penuaan Dini dengan Resep Herbal Alami ala dr Zaidul Akbar
Sabtu, 1 Februari 2025 - 18:30 WIB
Sumber :
Dengan mengonsumsi goji berry secara rutin mampu membuat kulit lebih sehat sehingga keriput dapat dicegah.
Hal tersebut berkat kandungan antioksidan yang sangat tinggi, sehingga kerutan halus pada kulit dapat dicegah.
Ini juga mengandung vitamin yang dibutuhkan tubuh agar mempunyai kulit yang lebih indah.