Jangan Biarkan Jejak Digital Menghantui! Berikut Cara Menghapusnya dengan Cepat

Jejak digital hp dan laptop
Sumber :
  • Istimewa

Untuk menghapus jejak digital, pengguna internet sebaiknya juga mengecek data aktivitas mereka yang disimpan oleh Google.

Trik Jitu Menghapus Iklan di HP Samsung Tanpa Perlu Aplikasi

Dalam aktivitas internet tiap harinya, Google jadi salah satu yang mungkin paling sering digunakan. Namun perlu diketahui raksasa teknologi itu melacak gerak-gerik penggunanya.

Bahkan pelacakan itu terjadi meski pengguna telah mematikan riwayat lokasi pada platform tersebut.

Panduan Praktis 2024: Hilangkan Iklan di HP Samsung Tanpa Ribet

Sebagai catatan, data yang tersimpan setelah pelacakan dimatikan tidak akan hilang. Google tidak akan menyimpan informasi di masa depan, namun data yang telah tersimpan sebelumnya tidak akan terhapus.

8. Cara menghapus riwayat internet

Tips Mudah Blokir Iklan di HP Samsung Tanpa Instal Aplikasi

Selain memastikan diri Anda tidak terlacak di internet, Anda juga bisa menghapus jejak digital di HP dan ponsel. Caranya adalah dengan rutin menghapus riwayat penelusuran di browser.

Berikut adalah caranya:

- Google Chrome

Untuk menghapus riwayat di Google Chrome, klik tiga titik untuk masuk ke menu. Berikutnya pilih Settings dan pada sidebar buka menu Privacy & Security.

Halaman Selanjutnya
img_title