Donat Kaki Lima Rp10 Ribu: Kisah Abu Raup Rp1,5 Juta Sehari!

Donat Kaki Lima Abu
Sumber :
  • Youtube/Bapak Tanto

Cianjur – Jalan Jagakarsa Raya di daerah Ciganjur dikenal sebagai surga kuliner kaki lima. 

Cara Budidaya Jamur Tiram, Pemula Wajib Tahu!

Salah satu yang mencuri perhatian adalah lapak donat sederhana milik Abu, seorang pedagang yang telah merintis usahanya selama lebih dari satu tahun. 

Dikutip dari akun Youtube "Bapak Tanto", Sabtu (7/12), dengan harga seragam Rp10.000 per donat, Abu menawarkan berbagai varian rasa yang mampu bersaing dengan produk-produk di mal.  

Jualan Lontong Segitiga, Usaha Rp500 an yang Laku Abis di Pasar Jelang Lebaran

Donat Kaki Lima Abu

Photo :
  • Youtube/Bapak Tanto

“Saya mulai jualan di sini sejak jam 7 pagi. Kalau lagi ramai, biasanya sudah habis sebelum jam 11 siang,” ujar Abu dengan senyuman bangga. 

Jual Rp1000an Auto Langganan & Langsung Balik Modal: Enak, Empuk, Lembut, Kokoh Walaupun Sudah Dingin

Ia menjelaskan bahwa donat-donat yang dijualnya bukan hanya murah, tetapi juga dibuat sendiri untuk menjaga kualitas rasa.  

Beragam rasa donat tersedia di lapak kecil ini, mulai dari cappuccino, tiramisu, hingga cokelat kacang karamel. 

Halaman Selanjutnya
img_title