Syahnaz Kembali ke Pelukan Jeje Govinda, Rendy Kjaernett Bahagia

Syahnaz Sadiqah dan Jeje Govinda
Sumber :
  • Tangkapan Layar Youtube

"Alasan saya berucap bersyukur adalah karena situasinya memang demikian. Mereka memiliki keluarga, anak-anak. Jika mereka baik-baik saja, maka begitulah adanya. Bagi saya, saya menerimanya dan tidak ada masalah," jelas Rendy.

Jeje Govinda Minta Anak Lagi, Syahnaz Kasih Kode Ini

Sekarang, Rendy Kjaernett hanya ingin memusatkan perhatiannya pada keluarganya sendiri.

"Sekarang, perhatian saya ada pada keluarga saya. Itulah yang saya fokuskan," tandasnya.

Sesi Foto Bareng Syahnaz, Ini Doa Jeje Govinda: Bahagia….

Pada saat yang sama, Rendy Kjaernett msih bisa bersyukur melihat keharmonisan rumah tangga Syahnaz dan Jeje Govinda, dibandingkan dengan kisah rumit Lady Nayoan yang harus berusaha keras untuk menjaga pernikahan mereka tetap utuh.

"Saya bersyukur, ini adalah pilihan yang baik," ujar Rendy Kjaernett saat hadir sebagai tamu di podcast dr. Richard Lee di platform Youtube.

Lady Nayoan Ampuni Rendy Kjaernett Usai Diselingkuhi, Sebentar lagi Rujuk

Rendy Kjaernett menyatakan rasa terima kasihnya atas kisah cinta yang begitu rumit ini. 

Kenapa? Karena fakta bahwa dia pernah memiliki hubungan selingkuh dengan Syahnaz Sadiqah, sang istri Jeje Govinda dengan tulus menerimanya dan mengembalikannya ke pelukannya.