Tawaran Melimpah! Ke Mana Shin Tae-yong Akan Berlabuh?
Senin, 20 Januari 2025 - 07:02 WIB
Sumber :
juga berpotensi menjadi destinasi baru bagi Shin Tae-yong. Kegagalan Thailand di Piala AFF 2024 membuat posisi Masatada Ishii berada di ujung tanduk.
Konflik internal antara Ishii dan Presiden FA Thailand, Madam Pang, semakin membuka peluang FA Thailand untuk merekrut Shin Tae-yong sebagai pengganti.
Arab Saudi , negara dengan sumber daya finansial melimpah, juga diprediksi dapat memberikan tawaran menarik bagi Shin Tae-yong.
Halaman Selanjutnya
Setelah kekalahan Arab Saudi dari Timnas Indonesia pada November lalu, posisi Herve Renard sebagai pelatih mulai goyah.