Shin Tae-yong Resmi Dipecat PSSI: Siapa Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia?

Pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.
Sumber :
  • Viva.co.id

"Dari tiga pelatih ada satu yang datang. Nah itu yang saya lihat 'wah ini poin yang penting'," tambah Erick.

Pelatih Baru Timnas Indonesia: Strategi Baru dan Asisten Berkualitas Tinggi

Erick juga mengatakan bahwa pada tim kepelatihan timnas akan diisi komponen pelatih U-23.

"Jadi nanti kalau diumumkan di tanggal 12 [Januari], itu ada pelatih kepala, ada beberapa asisten dan ada satu asisten untuk U-23," kata Erick.

Resmi! Pelatih Baru Timnas Indonesia Bawa Asisten Pelatih Berkualitas