Smartphone ZTE Termurah di 2024, Simak Spesifikasinya dan Harganya di Bawah!
Selasa, 27 Agustus 2024 - 14:00 WIB
Sumber :
- Istimewa
• Layar: 6,8 inci, panel AMOLED, refresh rate 165Hz;
• Chipset: Snapdragon 888+ 5G (5 nm);
• Kamera belakang: 64MP (wide), 8MP (ultrawide), 2MP (macro);
• Kamera depan: 8MP;
• Baterai: 5050mAh, 66W fast charging.
Smartphone ZTE yang dibekali dengan RAM 16GB memang didominasi oleh Red Magic series atau serinya smartphone gaming.
Beberapa produk di atas memang memiliki usianya cukup tua. Namun, fitur-fitur dan spesifikasi yang ditawarkan masih sangat powerful untuk menunjang kegiatan gaming pada 2024.