10 Manfaat Buah Asam Kranji yang Baik untuk Kesehatan

Buah asam kranji
Sumber :
  • Istimewa

2. Mengatasi Mata Kering

Jangan Buang Kulit Telur! Ini 5 Manfaat Rahasianya, Bisa Bikin Badan Makin Sehat!

Penelitian menunjukkan bahwa senyawa yang terkandung dalam rebusan asam keranji memiliki kemiripan dengan musin, yaitu zat alami yang berfungsi melindungi dan melembabkan kornea mata. 

Hal ini menjadikan asam keranji sebagai bahan yang potensial untuk dijadikan tetes mata, terutama dalam mengatasi masalah mata kering. Selain itu, kandungan kalium dalam buah ini juga berperan menjaga kelembaban mata.

Cara Menabung 50 Juta dengan Gaji 2 Juta. Strategi Realistis untuk Masa Depan Cemerlang

3. Meredakan Kram Menstruasi

Kram menstruasi adalah masalah umum yang sering dialami wanita. Asam keranji, khususnya ekstrak kulit batangnya, memiliki sifat analgesik yang dapat membantu meredakan rasa sakit akibat kram menstruasi. 

Cara Efektif Melindungi Lampu Outdoor dengan Botol Bekas, Awet dan Anti Konslet!

Ini adalah salah satu manfaat asam keranji yang banyak dicari, terutama oleh mereka yang sering mengalami ketidaknyamanan saat menstruasi.

4. Meningkatkan Kesehatan Kulit

Halaman Selanjutnya
img_title