Buah Kepel : Favorit Putri Keraton yang Langka dengan Khasiat Unik
Senin, 17 Maret 2025 - 14:00 WIB
Sumber :
- Istimewa
Cianjur –Pohon kepel memiliki buah yang memiliki banyak khasiat bagi tubuh.
Buahnya menjadi salah satu buah favorit putri Keraton Jogja sehingga pohon ini dapat ditemukan di lingkungan keraton.
Dikutip dari situs Pustaka Kementerian Pertanian RI, buah kepel disenangi oleh para putri Keraton Jogja karena memiliki berbagai khasiat khususnya bidang kecantikan.
Buah kepel sejak dulu digunakan sebagai penghilang bau badan dan pewangi badan. Selain itu, dapat menjadi alat kontrasepsi sebagai sterilisasi wanita.
Buah kepel (Stelechocarpus burahol) punya banyak manfaat kesehatan dan sering dianggap sebagai buah langka dengan khasiat unik.
Buah kepel
Photo :
- Istimewa
Berikut manfaat buah kepel
Halaman Selanjutnya
Menghilangkan Bau Badan & Mulut