Ragam Manfaat Bunga Kitolod yang Tak Boleh Dianggap Sepele

Bunga kitolod
Sumber :
  • Istimewa

Kitolod diketahui mampu mengatasi infeksi jamur Candida albicans, yaitu jamur yang dapat menyebabkan kandidiasis vaginalis. Infeksi dari jamur ini dapat menyebabkan iritasi yang membuat vagina terasa sangat gatal.

Dahsyat! Inilah 5 Manfaat Daun Jambu Biji yang Tak Bisa Kamu Remehkan

Itulah manfaat kitolod yang bisa Anda peroleh. Meski ada banyak bukti yang mengungkapkan manfaat tanaman ini, penelitian lebih lanjut masih diperlukan guna memastikan keamanan dan efektivitasnya dalam mengobati penyakit. Belum ada pula penelitian terkait keamanan konsumsi kitolod pada ibu hamil dan menyusui.