Daun Sangket : Tanaman Aromatik dengan Segudang Manfaat

Daun sangket
Sumber :
  • Istimewa

Cianjur –Daun ini merupakan daun herbal yang beraroma, mempunyai batang yang tegak dan berbentuk kotak dengan tinggi antara 40–100 cm.

Kenyal Glowing Tanpa Bikin Kantong Bolong, Resep Rahasia Krim Malam dari Satu Jenis Tanaman!

Daun ini juga memiliki banyak cabang dalam struktur batangnya.

Sedangkan daunnya berbentuk segitiga tersusun dan memiliki ujung yang runcing serta memiliki tulang daun menyirip.

Tak Hanya untuk Kesehatan, Inilah Manfaat Buah Pepaya untuk Kecantikan yang Wajib Kamu Coba

Tanaman aromatik yang satu ini mengandung senyawa polifonol yang berfungsi sebagai senyawa aktif yang dapat menghambat pertumbuhan bakteri, jamur, dan virus.

Tanaman liar ini jarang dibudidayakan tetapi dibalik itu tanaman ini mempunyai segudang manfaat. Berikut uraiannya.

Buah Mengkudu Ampuh Turunkan Darah Tinggi, Begini Caranya!

Manfaatnya

? menurunkan demam

Halaman Selanjutnya
img_title