Penasaran dengan Meta AI? Begini Cara Mudah Aktifkannya di WhatsApp!
Jumat, 13 Desember 2024 - 14:23 WIB
Sumber :
- istimewa
4. Gulir ke bawah, cari "Fitur" atau "Features".
5. Aktifkan "Meta AI" atau "AI Assistant" jika tersedia.
6. Jika tidak tersedia, perbarui aplikasi WhatsApp.
Baca Juga :
Toaster Roti Penuh Kerak Gosong? Hanya Menggunakan Bahan Dapur Coba Tips dan Cara Mudah Ini di Rumah!
Cara Menggunakan
1. Buka percakapan dengan kontak atau grup.
2. Ketuk ikon "+" di pojok kiri bawah.
3. Pilih "Meta AI".
Halaman Selanjutnya
4. Tanyakan pertanyaan atau berikan perintah.