WhatsApp Hadirkan Transkrip Pesan Suara, Simak Cara Pakainya
Minggu, 24 November 2024 - 20:57 WIB
Sumber :
- pixabay.com
"Kami sangat antusias untuk menyempurnakan pengalaman ini agar menjadi lebih baik dan lebih mulus," kata perusahaan dalam blog resminya.
Cara mengaktifkannya:
Transkrip pesan suara secara default dinonaktifkan dan harus diaktifkan.Ketika pertama kali mengaktifkan transkrip pesan suara, kamu bisa mengetuk "Mulai" dari "Transkripsi suara".
Baca Juga :
Deretan Fitur Canggih di OPPO Find X8 Series: Smartphone Premium dengan Teknologi Terkini
Ketuk "Pilih bahasa", pilih "Bahasa transkrip", lalu pilih kapan pengguna ingin mengunduh bahasa dengan mengetuk "Atur sekarang" atau "Tunggu WiFi".
Ikuti langkah-langkah di bawah ini untuk menggunakan transkrip pesan suara:
Buka Pengaturan.
Kemudian klik Chat.
Halaman Selanjutnya
Temukan "Transkrip pesan suara" untuk mengaktifkan atau menonaktifkan transkripsi secara mudah, lalu pilih bahasa transkrip.