Jangan Remehkan Daun Pepaya! Ini Manfaat Luar Biasa Jika Anda Konsumsi Setiap Hari

manfaat daun pepaya
Sumber :
  • ISTIMEWA

CianjurJangan Remehkan Daun Pepaya! Ini Manfaat Luar Biasa Jika Anda Konsumsi Setiap Hari

Biji Mahoni: Herbal untuk Kesehatan Berikut Cara Mengolahnya

Daun pepaya, sering dianggap remeh karena rasanya yang pahit, ternyata menyimpan segudang manfaat kesehatan yang luar biasa.

Jika mengonsumsinya setiap hari, tubuh akan merasakan perubahan positif yang signifikan.

Serai Dapur, Bumbu Masakan dengan Khasiat Tradisional untuk Kesehatan Tubuh

Daun pepaya

Photo :
  • Istimewa

Kandungan Nutrisi Daun Pepaya

Sukun : Si Buah Roti yang Memiliki Ragam Manfaat untuk Kesehatan

Daun pepaya kaya akan nutrisi penting, antara lain:

• Enzim papain dan chymopapain: Membantu pencernaan dan meredakan peradangan.

Halaman Selanjutnya
img_title