Rezky Aditya Ajukan Kasasi, Kuasa Hukum Wenny Ariani: Itu Sudah Telat

Rezky Aditya dan Wenny Ariani
Sumber :
  • Intipseleb

"Kita ke depan tinggal berbicara bagaimana pelaksanaan teknis seperti masalah nafkah, biaya sekolahnya, waktunya kapan mereka untuk bertemu. Saya lebih ke situ arahnya, ke depannya ingin melaksanakan putusan itu,” ujarnya.

Nikita Mirzani Murka, Loly Sebut Ayah Kandung Tak Pernah Beri Nafkah

Lebih lanjut Ferry mengatakan, usai putusan MA sudah ditetapkan, tidak dibutuhkan lagi untuk melakujan tes DNA.

"Sebetulnya dengan putusan MA ini sudah tidak diperlukan lagi tes DNA. Kalau dari kami, setelah ada keputusan dari MA, kami tidak usah lagi melakukan tes DNA," tandasnya.(hen)

Usai Diperkosa, Anak Pinkan Mambo Diiming-imingi Uang Ratusan Ribu Rupiah Agar Tak Lapor Ibunya