Shin Tae-yong Resmi Dipecat PSSI: 3 Pemain Siap Comeback! Siapa Saja?
Rabu, 8 Januari 2025 - 10:52 WIB
Sumber :
- tvonenews.com
Cianjur – Pemecatan Shin Tae-yong dari kursi pelatih Timnas Indonesia memicu berbagai spekulasi, termasuk peluang kembalinya beberapa pemain yang sebelumnya tersingkir.
PSSI resmi memberhentikan pelatih asal Korea Selatan ini pada Senin, 6 Januari 2025, setelah sejumlah dinamika di tubuh tim nasional.
Baca Juga :
Romeny Cerita Tentang Masa Depan di Oxford United, Klub yang Memikat Hatinya. Apa Saja Rencana Besarnya?
Keputusan ini menciptakan harapan baru bagi pemain-pemain yang pernah memiliki konflik dengan Shin Tae-yong untuk kembali bersinar bersama skuad Garuda.
PSSI dijadwalkan akan mengumumkan pengganti Shin Tae-yong pada Minggu, 12 Januari 2025.
Halaman Selanjutnya
Kehadiran pelatih baru ini diprediksi membawa angin segar, terutama bagi pemain-pemain yang memiliki kemampuan gemilang namun sempat absen dari daftar panggil Timnas Indonesia.