Tahu Cireng Viral yang Mudah Dibuat, Kamu Harus Coba di Rumah!
Kamis, 23 Januari 2025 - 14:00 WIB
Sumber :
- Youtube Uli's Kitchen
1. Persiapan Tahu:
- Potong tahu putih menjadi tiga bagian untuk tiap buahnya.
- Penyet tahu perlahan hingga pipih, namun jangan sampai hancur.
2. Campuran Tepung:
- Campurkan tepung tapioka, kaldu bubuk, garam, merica bubuk, dan bawang putih bubuk.
Halaman Selanjutnya
- Aduk rata hingga semua bahan tercampur sempurna.