Kamera 50MP Harga 1 Jutaan? Ini 5 Seri Oppo Terbaru yang Bisa Kamu Pilih!

Spesifikasi Hp OPPO A17.
Sumber :
  • pinterest

Cianjur –Cari HP 1 jutaan dengan kamera 50MP? Oppo punya jawabannya! Simak 5 seri Oppo terbaru dengan kamera berkualitas tinggi, desain menarik, dan harga terjangkau. Cocok untuk kamu yang ingin tampil gaya tanpa menguras kantong.

Vivo Y19s Rilis di Indonesia! Cek Spesifikasi dan Harga Terbarunya, Pasti Kaget

Nah, rekomendasi 5 varian Oppo A memiliki harga terjangkau dan kamera utama dengan resolusi 50 MP atau lebih; ini termasuk Oppo A38, Oppo A60, Oppo A78 5G, Oppo A58, dan Oppo A77. Model paling murah, Oppo A38, memiliki kapasitas RAM dan memori 4/128 GB, dan dijual seharga 1.799.000. 

Spesifikasi dan harga HP OPPO A60.

Photo :
  • pinterest
Harga dan Spesifikasi Vivo Y19s di Indonesia, Smartphone Terjangkau dengan Fitur Menarik

Oppo A38 memiliki dua kamera belakang: 50MP f/1.8 (lebar) dan 2MP f/2.4 (kedalaman). Namun, smartphone yang paling mahal, Oppo A78, dihargai Rp3 jutaan dan memiliki kamera belakang 50MP dan 2MP.

Dikutip dari gsmarena, berikut spesifikasi lima rekomendasi HP Oppo kamera dengan kualitas di atas 50MP:

ASUS Vivobook S 14 OLED: Laptop Premium dengan Layar OLED 2.8K yang Menawan

1. Oppo A58

Varian memori 6/128 GB: Rp 2,399.000

Varian memori 8/128 GB: Rp 2.599.000

Layar: IP54 panel LCD 6,72 inci, resolusi Full HD Plus, refresh rate 60 Hz, touch sampling rate 180 Hz, serta tingkat kecerahan (brightness) puncak mencapai 680 nits.

Dimensi dan bobot: 165,65 mm (panjang) x 75,98 mm (lebar) x 7,99 mm (ketebalan) dengan bobot 192 gram.

Chipset: MediaTek Helio G85

Memori: RAM 6 GB dan 8 GB dengan penyimpanan media 128 GB. Terdapat slot microSD untuk mengekspansi storage hingga 1 TB.

Kamera belakang: Kamera utama 50 MP (f/1.8) dan kamera portrait 2 MP (f/2.4).

Kamera depan: 8 MP (f/2.0)

Baterai: 5.000 mAh fast charging SuperVOOC 33 watt.

NFC: Ya

Fitur lainnya: Pemindai sidik jari di samping (side-mounted fingerprint scanner), jaringan 4G, NFC, dual speaker, audio jack 3.5mm, Bluetooth 5.3, serta USB Type-C.

Sistem operasi: Android 13 dan dilapisi antarmuka (UI) ColorOS 13.1.

Warna: Dazzling Green dan Glowing Black

2. Oppo A38

Harga: Rp 1.799.000

Layar: 6,56 inci

LCD IPS 90Hz, 720 x 1612 pixel

Chipset & OS:

Prosesor Helio G85 GPU Mali-G52

Android 13, ColorOS 13.1

Memori: RAM 4GB

Extended RAM: 4GB ROM 128GB

Kamera Utama: 50MP, f/1.8, (wide) 2MP, f/2.4, (depth)

Perekaman video 1080p@30fps

Kamera Depan: 5MP, f/2.2, (wide)

Perekaman video 1080p@30fps

Baterai: 5.000 mAh

Fast charging 33W Mengisi 50 persen dalam 30 menit

Fitur Pendukung:

Dual SIM

Tahan debu dan cipratan air (IP54)

Audio jack 3,5 mm

USB Type-C

3. Oppo A60

Harga:

Varian memori 8/128 GB: Rp 2.599.000

Varian memori 8/256 GB: Rp 2.999.000

Layar: IPS LCD 6,67 inci, 720 x 1.604 piksel, refresh rate 90 Hz, tingkat kecerahan 950 nit, rasio layar 20:9

Dimensi dan bobot: 165,7 x 76 x 7,7 mm, 186 gram

Chipset: Qualcomm Snapdragon 680 4G

CPU: Octa-core (4x2.4 GHz Kryo 265 Gold & 4x1.9 GHz Kryo 265 Silver)

GPU: Adreno 610

Memori: RAM: LPDDR4x 8 GB

Storage: UFS 2.2 128 GB/256 GB

Kamera belakang: 50 MP, f/1.8, (wide), PDAF dan 2 MP, f/2.4, (depth)

Kamera depan: 8 MP, f/2.0, (wide)

Baterai: 5.000 mAh, SuperVOOC 45W

Konektor: USB-C, 3.5 mm audio jack

NFC: Ya

Sistem operasi: Android 14, ColorOS 14

Fitur pendukung: 4G, Side-Fingerprint, MicroSD 1 TB, Ultra Volume 300 Persen, Dual Speaker, WiFi 5, Bluetooth 5.0

Warna: Midnight Purple, Ripple Blue

4. Oppo A77s

Harga: Rp 2.565.000

Varian Sunset Orange 163,8x75x8,4 mm, bobot 190 gram

Varian Starry Black 163,8x75x7,99 mm, bobot 187 gram

Layar: IPS LCD, 6,56 inci, HD Plus, refresh rate 90 Hz, tingkat kecerahan maksimal 600 nits, dan kerapatan piksel 289 PPI.

Chipset: Snapdragon 680 4G

RAM dan penyimpanan: RAM 8 GB (+8 GB Smart Expansion RAM) dan 128 GB

Kamera depan: 8 MP (f/2.0)

Kamera belakang: Kamera utama 50 MP (f/1.8) disertai PDAF dan kamera sensor depth 2 MP (f/2.4)

Baterai: 5.000 mAh, fast charging 33 Watt SuperVOOC

Sistem Operasi: Android 12, ColorOS 12.1

Warna: Sunset Orange dan Starry Black

5. Oppo A78 5G

Harga: Rp 3.099.000

Layar: 6,56 inci, 720 x 1612 pixels (HD+), LCD IPS,Refresh rate 90Hz

Chipset & OS: Prosesor Dimensity 700 5G, GPU Mali-G57, Android 12, ColorOS 13

Memori: RAM 8GB + ROM 128GB

Kamera utama: 50 MP, f/1.8, 27mm (wide), 2 MP, f/2.4, (depth), Video 1080p@30fps

Kamera depan: 8 MP, f/2.0, 27mm (wide), Video 1080p@30fps

Baterai: 5.000 mAh, Fast charging 33W

Fitur pendukung: Dual SIM, NFC, USB Type-C, Audio jack 3,5mm, Tahan debu dan air (IP54)