Jangan Buang Dispenser Berkerak! Coba Tips Mudah Ini, Kembali Seperti Baru Lagi
Kamis, 12 Juni 2025 - 19:30 WIB
Sumber :
3. Rendam dengan Larutan Cuka
Campurkan cuka putih dengan air hangat perbandingan 1:2. Rendam semua bagian yang berkerak selama 15-20 menit.
4. Sikat Bagian yang Berkerak
Gunakan sikat gigi bekas untuk membersihkan kerak membandel. Sikat perlahan agar tidak merusak komponen dispenser.
5. Bilas dengan Air Bersih
Bilas semua bagian dengan air mengalir hingga bau cuka hilang. Pastikan tidak ada sisa pembersih yang tertinggal.
6. Keringkan Sebelum Dipasang
Halaman Selanjutnya
Lap kering semua bagian dengan kain bersih. Pasang kembali setelah benar-benar kering untuk mencegah jamur.