Kaya Nutrisi, Inilah Manfaat Akar Pepaya untuk Mengobati Cacingan
Jumat, 21 Maret 2025 - 15:30 WIB
Sumber :
- Istimewa
Cianjur –Pepaya buah dengan rasa manis dan enak yang disukai oleh banyak orang.
Kaya akan nutrisi penting, daging buah pepaya sering dikonsumsi dan dijadikan sebagai obat tradisional untuk mengatasi gangguan pencernaan.
Tapi selain daging buahnya, ada bagian dari pohon pepaya yang sering terbaikan, tetapi sebenarnya tidak kalah bermanfaatnya bagi kesehatan.
Akar pepaya salah satunya, bagian dari pohon yang posisinya terletak di bawah tanah.
Memiliki rasa yang pahit dan tekstur keras, tetapi kandungan nutrisi akar pepaya sangat berharga.
Berikut manfaat akar pepaya untuk kesehatan
Akar pepaya
Photo :
- Istimewa
Halaman Selanjutnya
1. Mengobati cacingan