Mengenal Bunga Kencana Ungu: Tanaman Liar dengan Segudang Manfaat untuk Kesehatan

Bunga kencana ungu
Sumber :
  • Istimewa

CianjurTanaman kencana ungu atau yang memiliki nama Latin Ruellia tuberosa adalah salah satu tanaman obat yang memiliki banyak manfaat untuk kesehatan.

Masuk Angin? Atasi dengan Kayu Manis, Obat Alami Terbukti Efektif!

Tanaman liar satu ini mudah dikenali karena bunganya yang berwarna ungu.

Bukan hanya sekedar tanaman liar, bunga kencana ungu memiliki segudang manfaat untuk kesehatan.

Daun Beluntas : Minuman Kesehatan yang Khasiatnya Tak Perlu Diragukan Lagi

Berikut manfaat dari bunga kencana ungu

Bunga kencana ungu

Photo :
  • Istimewa
Brotowali : Herbal Pahit Manfaatnya Dahsyat

1. Mengatasi gatal-gatal 

Meskipun rasa gatal merupakan hal yang lumrah terjadi, namun jika rasa gatal ini terjadi dalam waktu yang lama pastinya sangat mengganggu kenyamanan.

Halaman Selanjutnya
img_title