Khasiat Daun Anting-anting: Gulma dengan Kandungan Nutrisi Tinggi Berikut Cara Mengkonsumsinya

Daun anting-anting
Sumber :
  • Istimewa

Cianjur –Anting-anting (Acalypha indica) sejatinya adalah gulma yang sangat umum ditemukan di pinggir jalan, tegalan, lapangan rumput, maupun di lereng gunung.

Daun Beluntas : Minuman Kesehatan yang Khasiatnya Tak Perlu Diragukan Lagi

Ciri batang dan daunnya mirip bayam, hanya agak bergerigi di bagian pinggir daun.

Akarnya mengeluarkan aroma yang disukai kucing, kerap pula disebut bayam kucing.

Bye-bye Kulit Belang!! Ini Dia Cara Ampuh dengan Teh Celup dan Minyak Kelapa!

Tumbuh secara liar dan dianggap sebagai gulma, tahukah Anda bahwa ternyata tumbuhan anting-anting memiliki khasiat dan manfaat yang sangat bagus bagi kesehatan?

Salah satu bagian yang cukup terkenal mengandung banyak khasiat adalah bagian daunnya.

Daun Senggani: Rahasia Tanaman Liar dengan 1001 Khasiat yang Tak Terduga!

Daun anting-anting memiliki kandungan nutrisi tinggi. Mau tahu apa saja khasiat daun anting-anting ini?

Daun anting-anting

Photo :
  • Istimewa
Halaman Selanjutnya
img_title