Daun Sirih Cina: 5 Rahasia Kecantikan Alami yang Tersembunyi yang Perlu Anda Ketahui
Minggu, 9 Maret 2025 - 18:30 WIB
Sumber :
- Istimewa
Cianjur –Daun sirih cina terkenal karena manfaatnya yang baik untuk kesehatan.
Salah satunya untuk kesehatan kulit dan merawat kecantikan alami.
Manfaat daun sirih cina untuk wajah ini didapatkan dari senyawa aktif di dalamnya yang bersifat antioksidan dan antibakteri.
Baca Juga :
Tak Hanya untuk Kesehatan, Inilah Manfaat Buah Pepaya untuk Kecantikan yang Wajib Kamu Coba
Untuk mendapatkan manfaat tersebut, Anda dapat menggunakan serum, masker, gel, atau berbagai produk perawatan kulit lain yang mengandung daun sirih cina.
Berikut ini adalah 5 Rahasia kecantikan alami daun sirih yang tersembunyi untuk wajah yang perlu Anda ketahui:
Daun sirih cina
Photo :
- Istimewa
1. Membantu mengatasi jerawat
Halaman Selanjutnya
Daun sirih cina mengandung sifat antibakteri dan antiinflamasi yang dapat membantu mengatasi jerawat.