Resep Minuman Herbal Untuk Kesehatan Pencernaan, Ini Tips Membuatnya
Minggu, 16 Februari 2025 - 07:30 WIB
Sumber :
• Kurma ajwa (jika tidak ada, pakai kurma biasa)
Garam nonrafinasi secukupnya
Tips dan cara membuat:
1. Campurkan semua bahan di atas dengan menggunakan blender.
2. Jika sudah tercampur rata, boleh disaring, boleh tidak.
3. Minuman ini bisa ditambahkan dengan jahe. Caranya Geprek jahe sebesar jempol orang dewasa.
4. Kemudian, tambahkan air panas sampai aroma dan warnanya keluar.
Halaman Selanjutnya
5. Setelah itu, tambahkan ke ramuan yang dibuat sebelumnya.