Berkat Performa Cemerlang, 4 Pemain Persib Dipanggil Timnas U-17 Jelang Piala Asia! Siap Berjuang
Sabtu, 4 Januari 2025 - 13:02 WIB
Sumber :
- tvOneNews
Cianjur – Timnas Indonesia U-17 kini semakin kuat menjelang Piala Asia U-17 2025 di Arab Saudi.
Pelatih Nova Arianto, yang juga asisten Shin Tae-yong di tim senior, memanggil empat pemain muda berbakat dari Persib Bandung U-18 untuk mengikuti pemusatan latihan (TC) dalam persiapan menuju kompetisi yang akan berlangsung dari 3 hingga 20 April mendatang.
Di tengah persiapan menuju Piala Asia U-17 2025, empat pemain ini siap membuktikan kualitas mereka dalam ajang yang akan menjadi batu loncatan besar bagi karier mereka.
Meski PSSI belum mengumumkan secara resmi nama-nama lengkap yang dipanggil, Persib Bandung telah mengungkapkan keempat pemain andalannya yang terpilih untuk mengikuti TC timnas.
Mereka adalah
Halaman Selanjutnya
Kaindra Nabil