Top 5 HP Oppo Rp 2 Jutaan dengan Desain Bodi Tipis: Oppo A38 Paling Ekonomis, Oppo A3x Terkuat

oppo a38
Sumber :
  • Istimewa

Fitur pendukung: 4G, Side-Fingerprint, MicroSD 1 TB, Ultra Volume 300 Persen, Dual Speaker, WiFi 5, Bluetooth 5.0

Duel Antara Oppo Reno6 Pro 5G vs Oppo Reno6 Pro Plus 5G di 2024, Mana yang Lebih Unggul?

Warna: Midnight Purple, Ripple Blue

Harga: Rp 2.599.000 (8 GB/128 GB)

Perbedaan Oppo Reno6 Pro 5G vs Oppo Reno6 Pro Plus 5G: Pilihan Mana yang Lebih Tepat untuk Anda?

Rp 2.999.000 (8 GB/256 GB)

2. Oppo A38

Lebih dari Sekadar Gaya, Oppo Reno12 Pro Hadir dengan AI Produktif

Spesifikasi Oppo A38

Layar: 6,56 inci LCD IPS 90Hz, 720 x 1612 pixel

Dimensi dan Berat: 163.7 x 75 x 8.2 mm, dan 190 gram 

Chipset: Prosesor Helio G85 GPU Mali-G52

OS: Android 13, ColorOS 13.1

Memori: RAM 4GB

Extended RAM: 4GB ROM 128GB

Kamera Utama: 50MP, f/1.8, (wide) 2MP, f/2.4, (depth)

Perekaman video 1080p@30fps

Kamera Depan: 5MP, f/2.2, (wide)

Perekaman video 1080p@30fps

Baterai: 5.000 mAh

Halaman Selanjutnya
img_title