Tips Menanam Terong Ungu di Pot atau Pekarangan bagi Pemula, Cepat Berbuah

Tips Budidaya terong ungu di pot atau pekarangan rumah
Sumber :
  • Istimewa

Setelah memiliki bibit terong ungu dan menyiapkan media tanam, langkah berikutnya adalah menyemai benih terong ungu.  

Pisau Blender Tumpul? Ini Tips dan Cara Ampuh Hanya Menggunakan Bahan Dapur!

Ada beberapa metode yang dapat digunakan untuk menyemai:

Rendamlah benih terong ungu ke dalam air hangat-hangat kuku selama kurang lebih 15 menit.

Ingin Rice Cooker Kamu Tetap Bersih dan Tahan Lama? Simak Tips Ini, Cuma Pakai Bahan Sederhana

Sambil menunggu, campurkanlah tanah dan padi sekam, dan aduk rata dengan cetok.

Masukkanlah campuran tanah dan padi sekam dengan perbandingan 1: 1 ke dalam pot atau polybag.

JadikanRumah Kecil Terasa Luas! 5 Tips Ajaib Bikin Ruangan Makin Nyaman

Buatlah lubang-lubang tipis dengan jarak minimal 1 cm.

Letakkan benih terong ungu pada lubang-lubang yang telah dibuat.

Tutuplah benih dengan sisa campuran tanah dan padi sekam dengan takaran yang cukup.

Padatkan tanah dengan menepuk-nepuk secara perlahan.

Siram atau percikkan bibit dengan air secukupnya secara lembut. 

Lakukan secara teratur pada pagi dan sore hari.

Letakkan di tempat yang terkena sinar matahari yang cukup.

Tunggulah sampai bibit terong ungu berkecambah. Biasanya perlu menunggu sekitar satu bulan.

4. Pemindahan Bibit Terong Ungu

Halaman Selanjutnya
img_title