Modal Cuma 1 Juta! Begini Tips Memulai Bisnis Sampai Cuan Puluhan Juta

- Pixabay
Bangun Branding Sebelum Promosi
Gunakan dana marketing untuk membuat konten visual yang menarik seperti logo, feed Instagram, atau brosur. Baru setelah itu distribusikan lewat media gratis seperti komunitas, WhatsApp, atau bantu repost teman.
Selain lima langkah tersebut, hal penting lainnya adalah pencatatan operasional. Semua pemasukan dan pengeluaran, sekecil apa pun, harus dicatat sejak awal.
Hal ini membantu menjaga kestabilan keuangan bisnis dan membuat Anda tahu kapan waktu yang tepat untuk mengembangkan usaha.
Disiplin terhadap pengelolaan cash flow akan sangat menentukan keberlangsungan bisnis Anda.
Jadi, apakah bisnis bisa dimulai dengan hanya satu juta? Jawabannya: sangat bisa, asal tahu cara mengatur, membagi, dan menggunakan uang dengan efisien.