Sering Merasa Lapar Setelah Berlari? Begini Penjelasannya dan Tips Membakar Lemak Dengan Cara yang Tepat!
Minggu, 22 Juni 2025 - 08:20 WIB

Sumber :
- Pixabay
Contohnya setelah olahraga malah makan nasi goreng, air kelapa manis, atau gorengan. Ini bisa langsung menggugurkan defisit kalori dan membuat berat badan malah naik.
Jalan kaki juga lebih fleksibel karena bisa dilakukan kapan saja. Bisa sambil telepon, mendengarkan podcast, atau sekadar jalan sore keliling kompleks.
Jika ingin menurunkan kadar lemak secara sehat, strategi yang digunakan harus realistis dan minim risiko. Jalan kaki, pola makan yang dijaga, latihan beban, dan tidur cukup adalah kombinasi terbaik.