Deretan Peringkat Film Final Destination Dari yang Terburuk Hingga yang Paling Bagus
Rabu, 7 Mei 2025 - 14:30 WIB

Sumber :
- https://youtu.be/oks9RLRmeRQ?si=ZPCDlLcQghZwbMRG
Peringkat 2: Final Destination (2000)
Film yang pertama adalah film yang paling ikonik. Kecelakaan pesawatnya jadi momen yang tertanam di kepala banyak orang.
Film ini membawa konsep kematian sebagai "takdir" yang tidak bisa dihindari ke level baru.
Peringkat 1: Destination 3 (2006)
Pemenangnya adalah film ketiga. Konsep cerita di dalam film ini memiliki pola dan kita bisa sambil berpikir untuk menebaknya.
Petunjuk-petunjuk kematian tersembunyi di dalam foto merupakan ide kreatif yang akan membawa kita menjadi detektif didalamnya.
Nah, itu dia deretan pringkat film final destination dari yang terburuk hingga yang terbaik. Dan jangan lupa film ini akan hadir kembali di tahun 2025 ini. Lalu apakah kamu setuju dengan urutannya?