Pulang ke Jakarta, Kartika Putri Sentil Dr Richard Lee: Dia Harus Intropeksi Diri

Kartika Putri
Sumber :
  • Istimewa

terkait dengan penyakit hati Dr. Richard Lee akibat hukuman penjara. Kartika Putri bahkan menyatakan bahwa dr. Richard Lee perlu menjalani pemeriksaan pribadi.  

Vanessa Khong Sindir Suami yang Dipenjara Lewat Video TikTok 'Hi Kids'

“Aku tekanin di sini kalau dia sakit hati karena ditangkap oleh polisi jangan sakit hatinya sama aku. Dia juga harus introspeksi diri kenapa aku melaporkan dia pada saat itu,” katanya.

Kartika Putri juga menyebut dr. Richard Lee ditangkap polisi bukan atas laporannya. 

Tiktok 'Hi Kids' ala Vanessa Khong, Sindir Nasib Suaminya yang Terjerat Narkoba

Maka dari itu dia berharap dokter berkacamata itu jangan merasa seperti terdzolimi.

“Kedua dia dua kali ditangkap polisi itu atas laporan kepolisian sendiri atau LPK bukan atas laporan aku. Juga jangan merasa seperti terdzolimi padahal dia juga pernah mau memenjarakan aku dengan melaporkan aku dua kali tapi laporannya tidak jalan karena tidak ada bukti,” ungkapnya.

Daun Sirsak dan Kulit Manggis Dapat Atasi Kanker? Ini Kata Dokter

Kartika Putri juga mengingatkan semua pihak bahwa dirinya melaporkan dr. Richard Lee ke pihak kepolisian lantaran nama baiknya dicemarkan oleh dokter tersebut. 

“Dan harus ditarik ulur lurus, aku melaporkan dulu karena dia tidak berhenti membawa nama aku dan mencemarkan nama baik aku di media sosial. Itu jangan pernah lupa track recordnya jangan seakan-akan sekarang merasa terzalimi bahkan mendzalimi aku dengan bullyan-bullyan,” ujarnya. 

Halaman Selanjutnya
img_title