Kasihan! Cak Imin Ditolak Bupati Tanah Laut Buka MTQ, Ini Alasannya: Bawa PKB….

cak imin
Sumber :
  • Tvonenews

"Jadi perlu dicatat tidak ada intimidasi sama sekali, semua berjalan smooth tidak ada yang ngotot," kata Cak Imin saat ditemui di NasDem Tower, Rabu  (6/9/2023). Kendati demikian, Cak Imin menyayangkan sikap Bupati Tanah Laut.

Anies Baswedan Gagal Maju Pilgub Jabar, Ini Penjelasan Detail Geisz Chalifah

Sebab, menurutnya, ia telah menghabiskan waktu buat menghadiri acara tersebut. Cak Imin mengungkapkan bahwa dia datang dari tempat yang jauh, yaitu Tanah Laut yang terletak dua jam perjalanan dari Banjarmasin. Kenapa rupanya kamu tidak jelas mengajakku ke tempat ini.

Jika begitu, tak perlu mengundang saya," tambah Cak Imin. Ketika berada dalam acara Apa Kabar Indonesia Malam, Bupati Tanah Laut Sukamta menyampaikan bahwa ia menolak kehadiran Cak Imin dikarenakan surat yang diterimanya menunjukkan PKB.

Gagal Maju di Pilgub Jabar, Geisz Beberkan Alasan Anies Baswedan

"Ada tulisan PKB, (sementara MTQ) ini acara pemerintah daerah, kenapa partai yang mau buka," ujar Sukamta, dikutip tvOnenews pada Kamis (7/9/2023). 

“Anggaran dari Pemda,” tambah Sukamta. Oleh karenanya, Sukamta khawatir kehadiran Cak Imin dalam kapasitas sebagai Ketua Umum PKB dapat menjadi masalah bagi dirinya dan Cak Imin. Terlebih saat ini, Cak Imin telah menjadi bakal calon wakil presiden (cawapres) cawapres Anies Baswedan. 

Terungkap! Alasan Nikita Mirzani Sebut Rachel Vennya Biang Kerok

Gus Jazil kemudian saat itu menjelaskan pembatalan sebuah acara di Tanah Laut lantaran adanya dugaan intimidasi kepada Bupati Tanah Laut.  Gus Jazil bilang Cak Imin kembali ke Jakarta sesuai jadwal kepulangannya.

"Namun batal membuka MTQ Internasional tersebut atas permintaan Bupati Tanah Laut,” kata Gus Jazil. “Yang mengaku mendapat tekanan, ancaman dan intimidasi dari pihak tertentu agar Gus Imin ditolak memberikan sambutan pada acara tersebut," kata Gus Jazil menambahkan. 

Halaman Selanjutnya
img_title