Redmi 14C vs OPPO A3x 4G: Duel Smartphone Terjangkau dengan Fitur Mewah, Pilih yang Mana?
Kamis, 3 Oktober 2024 - 11:28 WIB
Sumber :
- Istimewa
Kamera utama 8 MP
Kamera depan 5 MP
Fitur Dual View Video
Baterai: Sama Besar, Fitur Beda
Kedua ponsel memiliki baterai besar dengan kapasitas di atas 5000 mAh. Namun, Redmi 14C sedikit unggul dengan kapasitas 5160 mAh, dibandingkan 5100 mAh di OPPO A3x. Keduanya mendukung pengisian cepat, tetapi Redmi 14C juga menawarkan fitur NFC, yang tidak dimiliki OPPO A3x.
Redmi 14C:
Baterai 5160 mAh
Pengisian cepat 18W
Halaman Selanjutnya
Fitur NFC