HP Xiaomi Redmi 14R Dirilis dengan Snapdragon 4 Gen 2, Mulai Rp 2 jutaan!

Redmi 14R
Sumber :
  • Istimewa

Cianjur –Setelah meluncurkan Redmi 14C pada Agustus lalu, Xiaomi kemudian meluncurkan Redmi 14R di China pada Minggu (15/9/2024). 

Smartphone Oppo Find N5 dengan RAM Besar di Bulan Januari 2025!

Xiaomi Redmi 14R masuk dalam kategori ponsel kelas menengah dengan harga mulai Rp 2 jutaan, bergantung besaran RAM dan kapasitas memori.

Redmi 14R

Photo :
  • Istimewa
Smartphone Huawei Mate X6 dengan Spesifikasi Terbaik di Bulan Januari 2025!

Xiaomi Redmi 14R hadir dengan layar LCD HD plus berukuran 6,88 inci, yang mendukung refresh rate 120 Hz dan tingkat kecerahan puncak mencapai 600 nits.

Spesifikasi ini menjanjikan pengalaman visual yang responsif. Selain itu, layar Xiaomi Redmi 14R juga tahan terhadap percikan air. Layar ini bisa dioperasikan meski tangan sedikit basah.

Smartphone ZTE Nubia V70 dengan Tampilan Terbagus di Awal Bulan Januari 2025!

Xiaomi Redmi 14R dibekali chipset Qualcomm Snapdragon 4 Gen 2, dipadukan dengan RAM LPDDR4X yang tersedia dalam pilihan 4 GB, 6 GB, atau 8 GB, serta penyimpanan internal UFS 2.2 hingga 256 GB yang dapat diperluas hingga 1 TB melalui kartu microSD

Smartphone ini menjalankan sistem operasi HyperOS berbasis Android 14, menjamin performa yang optimal dan fitur-fitur terbaru.

Halaman Selanjutnya
img_title